Visi & Misi

  • Visi SD Negeri Pucangsongo

” Terwujudnya Sekolah Yang Religius,   Berakhlak Mulia,  Berprestasi, Terampil  di Era Digital,  Berpijak Pada Budaya Bangsa dan Peduli Lingkungan ,  ”

  • Misi SD Negeri Pucangsongo
    1. Menumbuhkan sikap iman dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
    2. Melaksanakan Pembelajaran yang Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan ( PAIKEM ) untuk memperoleh Nilai Ujian Sekolah dan  Nasional yang unggul
    3. Mempersiapkan peserta didik yang unggul dalam prestasi Akademik dan non Akademik.
    4. Mempersiapkan peserta didik yang Unggul dalam persaingan masuk SMP/MTs. Negeri.
    5. Menumbuhkan sikap disiplin dan mandiri dalam bertindak, sopan santun dalam bertuturkata dan bertingkah laku.
    6. Menumbuhkan penghayatan terhadap nilasi-nilai Pancasila, UUD 1945 dan nilai budaya dan lingkungan.
    7. Memantapkan ketrampilan yang berguna di masyarakat .

Motto SD Negeri Pucangsongo adalah

SD NEGERI PUCANGSONGO“ BERIMAN”

B       : Bersih

E       : Etika

R       : Responsif

I        : Intelek

M      : Maju

A       : Aman   dan

N       : Nyaman